EMAIL SUBSCRIBE

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

“ Membedakan bahan PU / PVC & KULIT “

Dunia fashion semakin marak karna semakin pesatnya perkembangan teknologi yang memunculkan banyak aplikasi untuk bisa saling berbagi cerita & pengalaman . contoh facebook , twitter , instagram , path , line , dan masih banyak lagi lainnya yang memungkinkan banyak orang semakin bisa “ unjuk muka “ / unjuk rasa “ / “unjuk diri” terutama dalam dunia fashion . Fashion jaman sekarang banyak memunculkan produk produk branded tapi berkualitas super / KW / dan duplikasi lainnya . berikut cara / trik membedakan bahan yang paling sering muncul di dunia fashion , yaitu bahan PU/ PVC & Kulit Original . ‘PU Leather’ adalah singkatan untuk poliuretan. Kulit PU adalah salah satu bahan tas yang paling populer belakangan ini di dunia fashion. Ini adalah bahan buatan manusia (sintetis) dan biasanya dinamai oleh kulit imitasi, materi baru di pasar saat ini. Karena diakui atau tidak kelebihan kulit imitasi ini membuatnya populer termasuk harga yang lebih murah, kaya warna, dan permukaannya yang sedikit berbintik-bintik unik. Sebelum PU muncul, PVC merupakan bahan buatan manusia untuk bahan tas menggantikan kulit asli sebelum. Keduanya, baik PU dan PVC memiliki proses pembuatan yang sama , sedangkan bahan kulit asli (genuine leather) biasanya merupakan bahan baku yang paling mahal, pada asalnya kulit asli tidak bisa mengelupas, karena terbuat dari bahan organik, akan tetapi sebagaimana halnyua bahan organik, kulit asli dapat membusuk, berjamur, jika terterpa air, atau spora jamur sehingga butuh perawatan khusus .
Previous
Next Post »
Thanks for your comment